REMEDIAL PAS ( NILAI MUTLAK )

Nama : Camelia Zulfa

Kelas : X IPS 2

Absen : 08


Pembahasan soal nilai mutlak no. 8


8. Seorang karyawan di suatu perusahaan akan memperoleh kenaikan gaji karena telah berprestasi. Perusahaan menerapkan aturan bahwa penyimpangan gaji karyawan dengan pangkat sama adalah Rp. 500.000,00. Jika Gaji karyawan tersebut mula-mula Rp. 3.000.000,00, tentukan gaji terendah dan gaji tertinggi karyawan yang berpangkat sama dengan karyawan yang memperoleh kenaikan gaji adalah... 
Penyelesaian:

    | x - 3.000.000 | = 500.000

    x = 500.000 + 3.000.000

    x = 3.500.000 (gaji tertinggi)

    atau

    | x - 3.000.000 | = -500.000

    x = -500.000 + 3.000.000

    x = 2.500.000 (gaji terendah)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SOAL FUNGSI: LINEAR, KUADRAT, RASIONAL, IRASIONAL DAN GRAFIKNYA SERTA MEMBACA GRAFIKNYA

FUNGSI: LINEAR, KUADRAT, RASIONAL, IRASIONAL DAN GRAFIKNYA SERTA MEMBACA GRAFIKNYA

LUAS SEGI-n BERATURAN, JARI-JARI LINGKARAN LUAR DAN LINGKARAN DALAM SEGITIGA, GARIS SINGGUNG PERSEKUTUAN LUAR/DALAM LINGKARAN